3 Pengertian Simulasi Digital Menurut Para Ahli

Dalam Memberikan gagasan atau penjelasan produk terhadap suatu benda yang berasal dari hasil karya orang lain melalui perangkat media digital, menjadikan praktikum Digital Simulasi dan Komunikasi Digital sebagai salah satu mata pelajaran baru semua kompetensi keahlian pada kurikulum 2013, khususnya SMK/MAK Kelas 11. Pembelajaran Simulasi Digital adalah media pembelajaran yang digunakan untuk mengalami perkembangan dari media cetak dalam bentuk buku hingga media audio visual yang ditampilkan melalui suatu jaringan internet yang dapat diakses secara online. Internet mempunyai banyak fasilitas yang dipergunakan untuk terbentuknya suatu sistem pembelajaran yang baru atau yang kadang lebih populernya disebut dengan pembelajaran berbasis web atau e-learning.


Ada banyak hal yang perlu diketahui dibalik pengertian Simulasi Digital. Oleh karena itu dalam upaya mempertegas pengertian tersebut pengertianartidefinisidari.blogspot.com akan mencoba memberikan pengertian Simulasi Digital menurut pendapat para ahli.

https://pengertianartidefinisidari.blogspot.com/


1 Simulasi Digital

Simulasi Digital secara umum bisa diartikan sebagai salah satu mata pelajaran baru semua kompetensi keahlian pada kurikulum 2013, juga merupakan kompetensi sebagai suatu keahlian dalam TKJ (Teknik Jaringan Komputer).


1.1 Pengertian Simulasi Digital Menurut Para Ahli

Berikut ini adalah definisi Simulasi Digital menurut para ahli. Antara lain;


1.1.1 Muntoha dkk, (2010: 195)

Menurutnya, memberikan pengertian bahwa simulasi digital adalah perkembangan teknologi dalam dunia pendidikan telah menggeser suatu penyampaian materi dengan metode ceramah ke arah penggunaan media pembelajaran.


Penggunaan media pembelajaran sebagai simulasi digital mendefinisikan perkembangan teknologi dalam dunia pendidikan yang mana terjadi pergeseran tentang cara penyampaian materi dari tatap muka secara langsung dalam ruang kelas menjadi secara daring atau virtual.


1.1.2 Udin Syaefudin Sa’ud

Menurutnya, definisi simulasi digital, bersama dengan Komunikasi Digital, merupakan suatu visualisasi atau replikasi dari perilaku sebuah sistem. Sebagai contoh yakni perencanaan kurikulum pendidikan yang berjalan dalam kurun waktu tertentu.


1.1.3 Sri Anitah, W

Arti simulasi digital yaitu suatu metode pembelajaran yang dapat digunakan dalam sebuah kelompok. Menurutny, proses pembelajaran yang menggunakan metode ini objeknya cenderung tidak nyata atau bukan kegiatan yang sebenarnya. Dengan kata lain para pengajar hanya berpura-pura dalam melakukan kegiatan belajar.


Menurutnya, definisi simulasi digital, bersama dengan Komunikasi Digital, merupakan suatu visualisasi atau replikasi dari perilaku sebuah sistem. Sebagai contoh yakni perencanaan kurikulum pendidikan yang berjalan dalam kurun waktu tertentu.



Dari definisi diatas dapat disimpulkan bahwa pada hakekatnya Digital Simulasi dan Komunikasi Digital adalah adalah media pembelajaran yang digunakan untuk mengalami perkembangan dari media cetak dalam bentuk buku hingga media audio visual yang ditampilkan melalui suatu jaringan internet yang dapat diakses secara online. Internet mempunyai banyak fasilitas yang dipergunakan untuk terbentuknya suatu sistem pembelajaran yang baru atau yang kadang lebih populernya disebut dengan pembelajaran berbasis web atau e-learning. Dalam pembelajaran simulasi Digital adalah Bahan ajar yang Memberikan gagasan atau penjelasan produk terhadap suatu benda yang berasal dari hasil karya orang lain melalui perangkat media digital.


Temukan beragam pendapat para pakar dan ahli hingga secara umum terkait pendefinisian dengan terus kunjungi pengertianartidefinisidari.blogspot.com

Baca Juga: 6 PENGERTIAN SIMULASI MENURUT PARA AHLI

Karena dalam tiap artikel Pengertianartidefinisidari akan mengulas secara lengkap hal-hal berkenaan dengan Pengertian, Arti, Definisi Dari bermacam-macam materi yang mungkin Anda butuhkan sebagai media ataupun bahan referensi.

Post a Comment for "3 Pengertian Simulasi Digital Menurut Para Ahli"